Jumat, 02 Desember 2016

Profil grup Nasyid THE JENGGOT

YUK!!! Lihat profilnya untuk Mengenal Lebih Dekat Tim Nasyid The Jenggot 

 

 

Profile The Jenggot
  Awalnya sering kolaborasi baik secara live maupun pembuatan sebuah karya lagu antara dua group nasyid Indonesia yang masing masing berbeda karakter. rap d’masjid dengan konsep dan jalur rap dan SPAZI dengan format dutocapella, Acapella bergenre dangdut, koplo acapella. Selanjutnya rap d’masjid dan Dian SPAZI kami menamakan diri dan bergabung dalam The Jenggot. Dengan salah satu lagu pertama kolaborasi kami sebelum menamakan The Jenggot, yang sangat sederhana tetapi cukup menggelitik telinga dan permainan lirik lagu. Berjudul JUSTIN BIEBER OR JUST IN ISLAM FOREVER. Di Indonesia sendiri lagu lagu lain karya Dian SPAZI yang sering dibawakan The Jenggot seperti A Ba Ta Tsa telah diputar di sejumlah radio Islam Nusantara seperti RSB Jakarta, Nuris Tanggerang, Elshifa Subang, Radioqu Cirebon, MQFM Jogja, MHFM Solo, Seulaweut Aceh, Aradio Lampung dll. Bahkan lagu kolaborasi kami rap d’masjid dan Dian SPAZI a.k.a The Jenggot telah malang melintang dan menduduki posisi puncak selama berminggu-minggu di berbagai chart baik chart lagu Indonesia, chart indie, ataupun chart request.  
Official The Jenggot di Face Book The Jenggot adalah rap d'masjid dan Dian SPAZI
The Jenggot musicography :                               

SPAZI – Album Love For aLL
(berisi 6 lagu), Agustus 2011
rap d’masjid – Album Memakmurkan Masjid
(berisi 6 lagu), Mei 2011


Singgle :
Justin Bieber or Just in Islam Forever (September 2011)
A Ba Ta Tsa - The Jenggot & HAWARI) (November 2011)
Katanya Mau Memajukan Islam (KAMAMEIS) (April 2012)
Satukanlah..! (Mei 2012)


1St Album The Jenggot – Nasyid Itu Ape ??
(Desember 2012). berisi 10 lagu dan tiga special song:
01. Justin Bieber or Just in Islam Forever,
02. A Ba Ta Tsa,
03. Satukanlah,
04. SemaNGKA,
05. Nasyid Itu Ape ??
06. Jenggot Bukan Teroris,
07. Raja di Raja,
08. 25 Rasul,
09. Barokallohulakuma (Doa untuk Pengantin)
10. Engkau Cantik Untuk Siapa ?


Special Song:
SPAZI - Istiqomah
Nasyid Indonesia – Kita Satu
Nasyid Indonesia - Semoga ALLoh Jadikan Hari Ini
Kenangan Yang Indah Untuk Kita ( SAJHIKYIUK)


General Info
Artist Name: The Jenggot


Genres:
Rap, Hiphop Sunda Pop Old School Etnik Betawi
Rock Hard Core House Music Melayu dan Dangdut


Contact Info
Amiela Managemant & Jihad Record


Location:
GARUT CIANJUR


Informasi The Jenggot +62 85 323 97 10 98


BERIKUT VIDEO PERFORMANCE dari The Jenggot.. CUUUUUSSSSS!!!

 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar